Pandeglang — Tidak jauh dari pusat kota, tepatnya di Kp. Cikole, Desa Kabayan, Kecamatan Pandeglang, sekelompok masyarakat sedang bergotong-royong membangun rumah Ibnu Rohman (57 th). Rumah tersebut di bangun atas inisiatif Pandeglang Peduli Kemanusiaan (PPK) bersama warga Kampung Cikole. PPK yang merupakan perkumpulan binaan dari Duta Kemiskinan (DK) mulai membangun […]